Hari/Tanggal : Selasa/ 17 Mei 2022
Kelas : 1A, 1B, 1C
Materi : Prilaku Terpuji
Tujuan Pembelajaran : Memahami Prilaku Hormat dan patuh
Sikap Hormat kepada orang tua, misalnya :
a. tidak marah-marah kepadanya
b. tidak membentaknya
c. tidak menyakitinya
Sikap patuh kepada orang tua, misalnya :
a. menuruti pesannya
b. mau membantu pekerjaannya
c. tidak membuat ribut
Sikap Hormat kepada Guru :
a. Berbicara santun kepada guru
b. memperhatikan penjelasan guru
Sikap Patuh kepada Guru :
a. Mengerjakan PR
b. belajar rajin
Sikap Hormat kepada sesama Anggota Keluarga :
a. senang bekerja sama
b. saling membantu dalam bekerja
c. saling sayang dan menghormati anggota keluarga
Latihan Soal
1. Tuliskan contoh sikap hormat kepada guru ?
2. Tuliskan contoh sikap patuh kepada guru ?
3. Tuliskan contoh sikap hormat kepada orang hram?
4. Tuliskan contoh sikap patuh kepada orang tua ?
5. Tuliskan contoh sikap hormat kepada sesama anggota keluarga ?
SELAMAT MENGERJAKAN ANAK SHOLIH/SHOLIHAH>>>>>>
SILAHKAN DITONTON VIDEO INI YAAA...
JANGAN LUPA SHOLATNYA ....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar